SDGS#4 Quality Education

Pelaksanaan Read Review Research ke-40 dengan tema Motivational Students

Pertanyaan mengenai kapan mastery goal dan performance goal efektif dalam mendukung prestasi akademik menjadi fokus 3R ke-40 ICCLR. Artikel “When Do Mastery and Performance Goals Facilitate Academic Achievement?” karya Senko dipresentasikan oleh Jossa Anno, S.Pd., dengan moderator Pratama Wahyu Purnama, M.Pd., pada Minggu, 27 April 2025 melalui Zoom. Diskusi menunjukkan bahwa efektivitas tujuan belajar sangat bergantung pada konteks dan karakteristik tugas. Endah Retnowati, Ph.D.

Pelaksanaan Read Review Research ke-39 dengan tema Spacing Effect

Kegiatan 3R ke-39 ICCLR membahas artikel “Extending Cognitive Load Theory to Incorporate Working Memory Resource Depletion” karya Chen, Castro-Alonso, Paas, dan Sweller. Latifah Zahirah, S.Pd. mempresentasikan kajian ini dengan moderator Nindy Fadlila, M.Pd. pada Minggu, 23 Maret 2025 melalui Zoom. Diskusi menyoroti perluasan Cognitive Load Theory dengan memasukkan konsep kelelahan sumber daya memori kerja. Endah Retnowati, Ph.D. menegaskan bahwa temuan ini memperkuat dasar teoretis dalam merancang pembelajaran yang efisien secara kognitif.

Pelaksanaan Read Review Research ke-38 dengan tema Social Comparation in Motivation

ICCLR menyelenggarakan 3R ke-38 pada Minggu, 16 Maret 2025 melalui Zoom dengan fokus pada isu perbandingan sosial dalam pembelajaran. Kania Nurma Litasari memaparkan artikel “Social Comparison in the Classroom” karya Boissicat, Fayant, Nurra, dan Muller, dengan moderator Nindy Fadlila, M.Pd. Diskusi membahas dampak approach dan avoidance mindset terhadap evaluasi diri dan performa siswa. Endah Retnowati, Ph.D.

Pelaksanaan Read Review Research ke-37 dengan tema Multimedia Learning

Strategi generative learning dalam pembelajaran multimedia menjadi fokus pada 3R ke-37 ICCLR. Artikel “Benefits of Writing an Explanation during Pauses in Multimedia Lessons” karya Lawson dan Mayer dipresentasikan oleh Bayu Setiawan, dengan moderator Nindy Fadlila, M.Pd., pada Minggu, 2 Maret 2025 melalui Zoom. Diskusi menunjukkan bahwa aktivitas menulis penjelasan selama jeda multimedia dapat meningkatkan pemahaman konseptual. Endah Retnowati, Ph.D.

Pelaksanaan Read Review Research ke-36 dengan tema cognitive load in multimedia learning

Kegiatan Read, Review, Research (3R) ke-36 ICCLR membahas artikel “The Past, Present, and Future of Cognitive Theory of Multimedia Learning”. Artikel ini dipresentasikan oleh Yanuar Hery Murtianto, M.Pd. dengan moderator Nindy Fadlila, M.Pd.. Diskusi menyoroti perkembangan teori multimedia learning dari perspektif historis hingga arah riset masa depan, serta relevansinya bagi desain pembelajaran berbasis bukti.

Pages